Agama Budha masuk ke Indonesia juga melalui jalur perdagangan, bahkan dilakukan secara damai. Sejak abad ke-7 Masehi, Hindu berkembang pesat dan tersebar luas di wilayah Indonesia, dengan pusat di Kerajaan Sriwijaya. 2. Kerajaan-Kerajaan Hindu-Budha serta Kehidupan Masyarakat pada Masa Kerajaan Hindu-Budha di Indonesia.
Kerajaan Sunda yang berada di Jawa Barat dan Jawa Tengah bagian barat merupakan kerajaan yang bercorak Hindu cukup kuat dan sedikit menerima pengaruh Buddha. Nah, pada kesempatan kali ini Zona Siswa akan menghadirkan sebuah penjelasan mengenai kehidupan politik, ekonomi, dan sosial-budaya pada masa Kerajaan Sunda. Semoga bermanfaat.
Kehidupan ekonomi Kerajaan Kediri dapat diketahui melalui kronik-kronik Cina yang menyebutkan di antaranya sebagai berikut: Kediri menghasilkan banyak beras. Barang-barang dagangan lain yang laku di pasaran, seperti emas, perak, daging, kayu cendana, pinang, dan gerabah. Telah menggunakan uang yang terbuat dari emas sebagai alat pembayaran atau
Berikut adalah penjelasan kehidupan ekonomi dan sosial pada zaman Kerajaan Kediri. 1. Kehidupan Ekonomi Kerajaan Kediri. Pada masa itu, Kerajaan Kediri menggantungkan roda ekonominya pada usaha perdagangan, pertanian, dan peternakan. Kerajaan Kediri juga mengadakan hubungan dagang dengan Sriwijaya dan Maluku.
Penyebab runtuhnya Kerajaan Singasari adalah tewasnya Raja Kertanegara dalam peristiwa pemberontakan Jayakatwang pada 1292. Jayakatwang menjabat Bupati Gelanggelang (kini wilayah Madiun) yang merupakan bagian dari Kadiri (Kediri). Kadiri saat itu termasuk daerah taklukan Kerajaan Singasari di bawah pimpinan Kertanegara..